Mineral adalah suatu zat yang terdapat dalam alam dengan komposisi kimia yang khas dan biasanya mempunyai struktur kristal yang jelas, yang kadang-kadang dapat menjelma dalam bentuk geometris tertentu.
Istilah mineral dapat mempunyai bermacam-macam makna; sukar untuk mendefinisikan mineral dan oleh karena itu kebanyakan orang mengatakan, bahwa mineral ialah satu frase yang terdapat dalam alam. Sebagaimana kita ketahui ada mineral yang berbentuk :
* Lempeng
* Tiang
* Limas
* Kubus
Batu permata kalau ditelaah adalah merupakan campuran dari unsur-unsur mineral.
Setiap mineral yang dapat membesar tanpa gangguan akan memperkembangkan bentuk kristalnya yang khas, yaitu suatu wajah lahiriah yang dihasilkan struktur kristalen (bentuk kristal). Ada mineral dalam keadaan Amorf, yang artinya tak mempunyai bangunan dan susunan kristal sendiri (mis kaca & opal). Tiap-tiap pengkristalan akan makin bagus hasilnya jika berlangsungnya proses itu makin tenang dan lambat.
Mineral
Nama-nama batu permata, kristal, dan mineral terkenal
Dalam bahasa Inggris dengan bahasa Indonesia di dalam kurung, berdasarkan urutan abjad:
A
* Amazonite
* Amber
* Ametrine
* Ammolite
* Andalusite
* Apatite
* Axinite
chaly
B
* Beryl
o Permata Aquamarine
o Bixbite
o Permata Emerald (Batu yaspis/jaspis hijau, jamrud/zamrud)
o Morganite
* Bloodstone (batu akik darah)
* Bone
C
* Chrysoberyl (mata kucing): Alexandrite
* Chrysocolla
* Chrysolite (krisolit)
* Chrysoprase
* Coral
* Cordierite
* Cubic Zirconia
D
* Danburite
* Kristal Diamonds (berlian)
* Dinososaur Bone
* Dolomite
* Drusy
E
* Euclase
F
* Fluorite
G
* Permata Garnet (Batu delima, mata kucing): Rhodolite
H
* Heliodore (Beryl)
* Hematite
I
* Iolite
J
* Jade (giok)
K
* Kunzite
L
* Labradorite: Spectrolite
* Permata Lapis Lazuli
* Larimar
M
* Malachite (malakit)
* Montana Agate
* Moonstone (batu biduri bulan, biduri laut)
* Morgan Hill
N
* Nephrite (jade)
O
* Opal (kalimaya)
P
* Padparadscha
* Palmwood
* Permata Pearl (mutiara)
* Pectolite
* Permata Peridot
* Pyrope
* Kristal Pyrite
Q
* Kristal Quartz (Kuarsa): termasuk didalamnya Aventurine, Carnelian, Citrine,
o Kristal Agate (akik)
o Kristal Amethyst (kecubung)
o Kristal Chalcedony
o Onyx (batu krisopras)
o Permata Jasper
R
* Rubicelle (spinel)
* Permata Ruby (Batu merah delima / mirah delima / mirah, Batu nilem, yaspis merah, akik merah, rubi
S
* Kristal Sapphire (Batu nilam, lazurit, safir)
* Spinel
* Permata Sunstone
* Sugilite
T
* Tanzanite
* Permata Tiger’S Eye (mata kucing)
* Kristal Topaz (Batu cempaka, topas, yakut kuning)
* Kristal Tourmaline: Rubelite (merah), Dravite (kuning), Verdelite (hijau), Indicolite (biru)
* Turquoise (Batu yakut biru, pirus)
V
* Violan
Y
* Yag
Z
* Zircon
* Daftar batu permata
Nama-nama Batu Permata berdasarkan urutan Kekerasan menurut Skala Mohs
Skala 10
Diamond
Skala 9
Padparadscha
Ruby Sapphire
Skala 8,5 Chrysoberyl Cubic Zirconia
Skala 8,25 Yag
Skala 8 Topaz Spinel
Skala 7,5- 8 Beryl Phenakite
Skala 7,5 Euclase Zircon
Skala 7 – 7,5 Andalusite Cordierite Iolite Pyrope Rhodolite garnet
Skala 7 Quarz Tourmaline Danburite
Skala 6,5 – 7,5 Grossular garnet Spessartite garnet
Skala 6,5 – 7 Axinite Jadeite Peridot Hessonite garnet Demantoid garnet
Skala 6,5 Chalcedony GGG Hematite Idocrase Scapolite (yellow) Zoisite
Skala 6 – 7,5 Almandine garnet
Skala 6 – 7 Cassiterite Spodumene Olivine
Skala 6 – 6,5 Adularia moonstone Albite moonstone Benitoite Labradorite
Skala 6 Amazonite Orthoclase Rutile Zircon
Skala 5,5 – 6 Anatase rutile Opal Rhodonite
Skala 5 – 6 Turquoise (pirus) Nephrite jade Diopside Lapis Apatite Enstatie Strontium titanate Sphene
No comments:
Post a Comment